Loker Yogyakarta - COOK

 
Nest Coffee & Donuts
   
 
Kota Yogyakarta
   
 
07 Agt - 01 Sep 2024
   
Nest Coffee & Donuts adalah cafe hits di Jogja dengan vibes ala Bali dengan menu dan fasilitas yang memadai. Saat ini, kami membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Cook.
Detail Loker
Penempatan
Giwangan, Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta
Model Kerja
Work From Office
Waktu Kerja
Full Time / Non-Shift
Hari Kerja
6 Hari Kerja, 1 Hari Libur
Nominal Gaji
Kompetitif
Status Kerja
Tetap
Tanggung Jawab Pekerjaan
  1. Membuat resep, menentukan dan menakar bahan-bahan masakan, memasak
  2. Menyajikan suatu hidangan yang enak rasanya, terlihat indah, dan layak untuk dibayar
Kualifikasi Soft Skill
  • Sopan dan rajin
Kualifikasi Hard Skill
  • Menguasai di Hot Kitchen
  • Mengerti banyak tentang dunia FnB
  • Mudah mengerti dalam hal resep dan bumbu
Kualifikasi Administratif
  • Pria/Wanita, Umur Min. 18thn, Per Tgl. 01 September 2024
  • Pendidikan SMA
  • Pengalaman kerja tidak dipersyaratkan
#lokercook #lokernestcoffeedonuts #lokeryogyakarta #lokercookyogyakarta #lokersma #lokersmayogyakarta